Menu

Mode Gelap
Sebanyak 70 Orang di Kentucky, AS Tewas usai Diterjang Tornado Dahsyat Kemendag Cabut Larangan Penjualan Minyak Goreng Curah Berita Populer: Uji Coba Gage ke Anyer-Kunjungan Wisman 2022 Diprediksi Rendah Bosen Kerja Kantoran? Jadi Atlet MMA Aja! Di Negeri Sawit, Minyak Goreng Tak Terjangkau Belum Punya Mobil saat Merintis Karier, Andre Taulany: Ke Mana-mana Naik Angkot

Rokan Hulu

Kapolsek Rambah Hilir dan Jajaran Laksanakan Patroli Sahur Keliling Tunjukan Kedekatan Dengan Warga

badge-check


					Kapolsek Rambah Hilir dan Jajaran Laksanakan Patroli Sahur Keliling Tunjukan Kedekatan Dengan Warga Perbesar

Rambah Hilir, Thilasia.id – Sesuai arahan Kapolres Rokan Hulu, AKBP. Budi Setiyono dalam mendekatkan personil Polres dan jajaran dengan masyarakat selama bulan Ramadhan. Kapolsek Rambah Hilir, Ipda Jonnes bersama personil Polsek Laksanakan Patroli Sahur Keliling di wilayah hukum Polsek Rambah Hilir, (06/03/2025)

Program yang dinamai NIRA (Niat Ramadhan) Patroli Sahur Puasa Lancar tersebut dikatakan oleh Kapolsek Rambah Hilir bertujuan untuk menciptakan serta meningkatkan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukum Polsek Rambah Hilir.

“Sesuai arahan Kapolres Rokan Hulu, kami dari Polsek Rambah Hilir telah laksanakan kegiatan NIRA dengan Patroli Sahur Puasa Lancar guna menciptakan dan meningkatkan Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Rambah Hilir,” ungkap Kapolsek Rambah Hilir.

“Selain menjaga Kamtibmas, kegiatan ini juga bertujuan untuk lebih meningkatkan hubungan harmonis kepada masyarakat di wilkum Polsek Rambah Hilir sebagaimana yang disampaikan oleh Kapolres Rokan Hulu,” tambahnya.

Adapun Lokasi dan sasaran patroli yaitu, Jalan Raya Kumu Baru Desa Rambah, Pemukiman Warga di Desa. Rambah, dan Lokasi yang berpotensi terjadinya gangguan Kamtibmas maupun pidana dan C3.

Hadir dalam kegiatan tersebut Kapolsek Rambah Hilir, Ipda Jonnes, Kanit Reskrim, Aipda M. Amriyunal, Kanit Binmas, Bripka Herizal, Ka SPK, Aipda Junizan dan Personil Yang Melaksanakan Kegiatan.

Kegiatan NIRA ROHUL Selesai ditutup dengan Sholat Subuh Berjamaah di masjid Almuttaqin Desa Rambah Sekira Pukul 05.45 Wib. Selama giat berlangsung situasi Aman dan Kondusif.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Rintik Hujan Tidak Mengurangi Semangat Kebersamaan Dalam Upacara Peringatan Hari Jadi Kabupetan Rokan Hulu Ke-26

12 Oktober 2025 - 10:44 WIB

Polsek Rambah Hilir Serap Aspirasi Warga Lewat Jumat Curhat di Desa Rambah

26 September 2025 - 16:29 WIB

Polsek Tandun Ringkus Pelaku Utama Penganiayaan di Kebun Sawit

20 September 2025 - 21:00 WIB

Tingkatkan Sinergitas dan Keamanan, Polsek Rambah Samo Gelar Apel Akbar Satkamling.

18 September 2025 - 03:35 WIB

Kapolres Kampar Hadiri Maulid Nabi di Desa Sipungguk, Eratkan Silaturahmi dan Jaga Harkamtibmas Bersama Masyarakat!

18 September 2025 - 03:29 WIB

Trending di Kampar